About

Senin, 13 Juni 2022

Meningkatkan Kinerja Pelanyanan Kesehatan
di Puskesmas Kalaijudan
 

Puskesmas (Pusat Kesehatan Masyarakat) merupakan fasilitas terdepan dalam memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat Indonesia. Jika Anda merasa sakit, jangan ragu mendatangi Puskesmas untuk berobat.

Puskesmas didirikan di tiap kecamatan di Indonesia. Tiap kecamatan biasanya memiliki satu Puskesmas. Namun, jika jumlah penduduk dan kebutuhan akan pelayanan kesehatan terbilang besar, maka dapat didirikan lebih dari satu Puskesmas dalam satu kecamatan.

Puskesmas didukung oleh tenaga medis yang kompeten, meliputi dokter, dokter gigi, bidan, perawat, petugas laboratorium, tenaga kesehatan lingkungan dan masyarakat, tenaga gizi, dan tenaga kefarmasian.

Terlepas dari statusnya sebagai fasilitas kesehatan tingkat pertama, Puskesmas memiliki fasilitas yang bisa diandalkan untuk melayani pasien. Puskesmas juga bisa memberikan perawatan penyakit yang memadai, meski memang tidak selengkap di rumah sakit besar.

Demi meningkatkan kinerja Tenaga Medis di Puskesmas Kaijudan Dr. Ageng Kepala Puskesmas Kalijudan Bersama Staf turun langsung ke poli Umum melayani Masyarakat yang membutuhkan Pelayanan Kesehatan.

Puskesmas Kalijudan juga masih membuka layanan Vakasi Covid-19 bagi masyarakat yang membutuhkan Vaksin Covid-19 sebanyak kisaran 30 sampai dengan 50 orang di setiap harinya.(13/06/22)

(Wawan/Kalijudan Bisa)

 

Share:

0 komentar:

Posting Komentar

Ordered List

AD BANNER

Sample Text

Definition List

Theme Support